Gudang Link

Cara Mengatasi No Bootable Device & OS Not Found Pada Laptop Apapun

Kadang kala, proses booting pada laptop tidak selalu berjalan lancar. Adakalanya proses booting justru tidak dapat dilakukan karena adanya masalah "No bootable device". Artinya, tidak ada perangkat untuk booting ke sistem operasi. Ada juga kasus booting tidak berhasil disebabkan error "Operating system not found". Laptop atau PC desktop yang tidak dapat melakukan booting sudah pasti tidak akan bisa masuk ke dalam sistem operasi (Windows misalnya). Akhirnya, komputer hanya dapat menyala tapi tak bisa digunakan. Sangat percuma, bukan?

Gudanglink.com adalah layanan gratis untuk mencari link, berbagi link dan forum diskusi online. Terima kasih sudah membuka link Gudanglink.com dengan judul "Cara Mengatasi No Bootable Device & OS Not Found Pada Laptop Apapun". Semoga bermanfaat.